Cara Membuat Channel Akun YouTube yang Menghasilkan Uang

Cahaya Bintang April 19, 2024

Ingin buat akun menarik yang disukai youtube? atau ingin jadi milyarder dengan menjadi youtuber? kamu sangat bisa lakukan berbagai hal untuk mendapatkan uang dengan menjadi konten kreator youtube. Sebab dalam ulasan ini, mimin akan menjelaskan tentang cara membuat akun Youtube yang menghasilkan uang.

Youtube adalah salah satu platform media sosial yang menampilkan berbagai video, film, dan tontonan secara langsung, yang sekaligus menjadi ladang bagi mereka untuk mendapatkan uang dari hasil konten yang mereka upload di youtube. Menghadirkan tayangan yang menarik dan bermanfaat untuk ditonton para penikmatnya serta menayangkan berbagai informasi penting.

Hal Penting yang Perlu Diketahui Dalam Pembuatan Channel YouTube

Menurut berbagai macam konten kreator profesional yang telah melalang buana di dunia perkontenan youtube, kamu bisa hasilkan uang dengan menjadi blogger, youtuber, maupun tiktoker.

Namun ada beberapa hal yang harus kamu perhatikan tentang apa saja yang bisa kamu lakukan agar bisa bertahan dalam dunia peryoutuban. Berikut beberapa informasi penting yang sangat wajib untuk kamu ingat dan laksanakan saat ingin memulai menjadi youtuber :

  1. Mematuhi semua kebijakan monetisasi youtube.
  2. Bertempat tinggal di negara yang tersedia pada Partner youtube.
  3. Memiliki tayangan konten yang lebih dari 4000 jam tontonan publik yang valid selama rentan waktu 12 bulan terakhir.
  4. Wajib memiliki lebih dari 1000 subscriber yang terdapat pada akun kamu.
  5. Terakhir pastikan kamu memiliki akun adsense yang ditautkan.

Bagaimana masih tertarik untuk kamu menjadi youtuber? atau kamu langsung berpikir ulang dengan membaca deretan berita penting diatas? kamu harus yakin dengan tujuan kamu untuk kamu bisa dapatkan hal tersebut, bulatkan tekad, perbanyak bakat, jadikan diri kamu lebih hebat.

Baca juga: Pinjaman Uang Terpercaya yang Bisa Dicicil Tanpa Jaminan

Tutorial Bikin Akun YouTube Agar Hasilkan Uang Untuk Pemula

Hallo guys udah gak sabar ya nih buat kamu tau bagaimana sih cara membuat akun youtube yang menghasilkan uang.

Kamu tentunya sudah paham sekali dan bukan jadi hal yang biasa untuk diketahui dan di dengar, bahwa banyak sekali orang yang memanfaatkan youtube untuk mendapatkan penghasilan sampai miliaran rupiah. Melihat seorang youtuber kamu tentunya akan melihat kenyamanan dengan penghasilan yang sangat besar didapat mereka.

Tiba tiba mereka bisa membeli mobil, tiba tiba mereka bisa membeli rumah, tiba tiba mereka melakukan investasi. banyak hal yang bisa kamu lihat dari kenyamanan menjadi seorang youtuber, hal tersebut sangat bisa kamu dapatkan juga asalkan dengan cara yang tepat dan ketekunan yang tinggi.

Berikut tutorial dengan cara pintar yang bisa kamu lakukan, untuk hasilkan konten youtube menarik dan bisa mendapatkan uang banyak :

1. Membuat Channel YouTube

cara membuat akun youtube yang menghasilkan uang

Channel youtube adalah akun yang kamu gunakan sebagai wadah, untuk kamu kumpulkan berbagai konten yang kamu buat setiap harinya. Tempat bagi orang untuk bisa mengunjungi berbagai macam video menari buatanmu yang menjadi favorit tontonan mereka, karena sangat beragam keunikan yang dimiliki oleh pengguna youtube untuk menentukan pilihan tontonan yang mereka sukai.

Hal yang harus kamu lakukan untuk membuat channel youtube adalah dengan memiliki terlebih dahulu aplikasi youtube di ponsel kamu, karena kalau kamu tidak memiliki aplikasi youtube kamu tidak bisa membuat channel youtube, benar sekali bukan?

Yaps, pastinya benar dong, oke langsung saja simak bagaimana cara membuat channel youtube melalui PC atau ponsel kamu :

  1. Buka Aplikasi youtube untuk langkah awal pembuatan channel.
  2. Carilah menu sign in yang berada pojok kanan atas tampilan aplikasi.
  3. Namun kamu harus memiliki akun terlebih dahulu sebelum melakukan sign in, jika belum kamu bisa mengklik buat akun untuk kamu miliki Google account.
  4. Jika sudah maka coba kamu klik foto profil.
  5. Lalu pilih ‘Buat channel, untuk mengisi data dari channel youtube yang kamu buat.
  6. Berikan nama channel yang menarik dan mudah untuk diingat oleh pengguna.
  7. selanjutnya setelah kamu memberi nama, maka channel kamu telah berhasil dibuat.
  8. Saatnya kamu mengelola informasi pendukung untuk channel youtube kamu seperti foto, kontak, media sosial, dan yang lainnya.
  9. Upload berbagai video menarik yang kamu buat setiap harinya.

Bagaimana sangat mudah bukan untuk kamu bisa buat channel youtube sebagai langkah awal kamu terjun menjadi youtuber.

2. Lakukan Proses Monetisasi YouTube

cara monetisasi youtube

Monetisasi adalah melakukan agreement yang harus kamu lakukan dengan youtube, karena kamu akan melakukan berbagai macam aktivitas untuk mendapatkan uang. kemudian kamu juga harus menjaga beberapa hal yang ditentukan dalam ini agreement tersebut.

Berikut beberapa langkah yang harus kamu lakukan monetisasi youtube, yang pertama adalah masuk ke channel youtube kamu, kemudian yang kedua pilih menu account information yang terletak di sebelah kanan atas, yang ketiga klik creator studio, lalu keempat pada menu yang terletak di sebelah kiri cari menu Channel kemudian pilih Status and features. dan yang kelima klik menu Enable Monetisation.

Selanjutnya lakukan persetujuan agreement yang ada sampai semua proses monetisasi selesai dilakukan. Seperti itulah cara monetisasi yang kamu lakukan saat pertama kali berniat untuk menjadi youtuber.

3. Hubungkan Channel YouTube Dengan Adsense

hasilkan uang dari youtube adsense

Adsenses adalah salah satu platform yang dimiliki google untuk sediakan langkah untuk penayang yang bisa dapatkan penghasilan dari konten online yang hadir. AdSense memiliki fungsi sebagai alat untuk mencocokkan iklan dengan situs kamu berdasarkan konten yang mengunjung siaran.

Cara hubungkan channel youtube kamu dengan Adsense sangatlah mudah dilakukan, yaitu lakukan associate dan approved akun google adsense ke Channel youtube kamu. Namun sebelum kamu lakukan hal tersebut kamu harus membuat google adsense terlebih dahulu untuk langsung dihubungkan ke Channel Youtube kamu, dengan cara :

  1. mengakses link google adsense yang bisa kamu dapatkan di google.
  2. Selanjutnya kamu bisa klik mulai pada laman tersebut.
  3. dan masukkan akun kamu untuk lakukan login ke akun google.
  4. lalu masukkan URL situs channel youtube kamu untuk di langsung hubungkan.
  5. Selanjutnya lakukan pilihan untuk AdSense mengirimkan saran performa dan bantuan yang disesuaikan untuk dapatkan hasil yang maksimal dari AdSense.
  6. menentukan negara atau wilayah pembayaran yang akan dibutuhkan.
  7. Tinjau kembali berbagai data yang telah diisikan lalu setujui.
  8. Terakhir kamu bisa langsung Klik Mulai gunakan AdSense.

Setelah kedua akun suap buka channel youtube kamu dan lakukan associate and approved, untuk nikmati berbagai macam tayangan yang bisa mendapatkan uang dari tayangan iklan yang ditampilkan pada saat pengguna menonton konten youtube menarik yang kamu buat.

4. Buat Video Menarik dan Harus Rajin Upload

upload video ke youtube

Membuat video adalah inti dari pekerjaan menjadi youtuber, kamu bisa masukan hal apapun untuk menjadi tema yang menurut kamu akan selalu digemari oleh berbagai kalangan. Ketika setiap orang melihat tayangan tersebut mereka langsung berminat untuk membuka dan menyaksikannya,

bahkan kamu harus membuat video yang selalu dinanti oleh para pengguna youtube, hadirkan berbagai macam video menari namun tidak terlalu rumit. Tema yang digunakan harus jelas, oleh karena itu, kamu membutuhkan team yang solid demi menjaga kestabilan setiap tayangan agar video yang dihasilkan dapat selalu menjaga performa channel youtube kamu. Berikut team yang harus kamu persiapkan untuk membangun sebuah channel youtube.

Director ProjectOtak dari konten kreatif dan menarik
Konten kreatorPengembang konten
VideograferPelaksana dokumentasi video konten
Editor VisualPembuat video yang lebih menarik
ModelPelaku peran konten

Bagaimana begitu banyak bukan proses yang dilakukan untuk kamu menjadi seorang konten kreator, memang semua pekerjaan harus diperhitungkan dengan matang agar hasil yang didapat mendapatkan hasil yang berkualitas.

Setelah semuanya sudah kamu lakukan, hal yang tersulit untuk kamu lakukan adalah pertahankan kestabilan dari Channel youtube yang kamu miliki. Jangan khawatir dan pesimis semua pasti bisa kamu atasi dengan syarat kamu bisa bangun tim yang hebat. Baik sekian pembahasan tentang cara membuat akun youtube yang menghasilkan uang, Semoga bisa bermanfaat untuk semuanya.

Artikel Terkait